Dunia periklanan terus berevolusi. Dulu, promosi brand identik dengan iklan TV yang “menjual”. Sekarang, ada pendekatan yang lebih halus, salah satunya lewat web series. Meski belum sepopuler metode iklan lainnya, web series berpotensi melesat dalam waktu dekat! Apa rahasianya? Selain maraknya era digital dan media sosial, web series punya beberapa keunggulan. Simak yuk! Efisien Banget!
Hampir semua brand ingin meningkatkan engagement mereka. Nah, ada banyak cara untuk menjangkau pelanggan potensial, dari iklan cetak dan media sosial, hingga event marketing. Selain perencanaan dan eksekusi yang matang, peliputan acara yang sukses juga penting banget! Event marketing itu strategis karena brand bisa berinteraksi langsung dengan audiens. Dengan pendekatan tepat, kita bahkan bisa membangun
Branding? Buat bisnis, ini kudu banget. Mau usaha apapun, branding itu cara kamu kenalin diri ke pelanggan, kasih tau mereka jasa apa yang kamu punya. Dengan branding yang kuat, bisnis kamu punya karakter dan keunikan tersendiri. Nah, dari semua cara branding, video profil termasuk salah satu yang paling efektif meskipun isinya mirip dengan format profil
- 1
- 2



